Seminar Proposal Skripsi FEUBJ Genap 2018/2019

Fakultas Ekonomi menyelenggarakan Seminar Proposal Skripsi untuk Tahun Akademik Genap 2018/2019. Kegiatan ini berlangsung sejak 26 Maret 2019 dan berakhir pada tanggal 4 April 2019. Kegiatan ini sendiri merupakan salah satu syarat bagi mahasiswa untuk dapat menyelesaikan rencana skripsinya.ㅤㅤ
ㅤㅤ

Yudisium Fakultas Ekonomi Ganjil 2018/2019

Pada tanggal 22 Februari 2019, bertempat di Aula Serbaguna FE-UBJ, Dekan Fakultas Ekonomi, Dr. Sugeng Suroso, S.E., M.M. memimpin acara Yudisium Fakultas Ekonomi Semester Ganjil 2018/2019. Pada semester ini, Fakultas Ekonomi berhasil meluluskan 17 masiswa yang terdiri dari 5 mahasiswa program studi Magister Manajemen, 8 mahasiswa program studi Akuntansi, dan 4 mahasiswa program studi Manajemen

Kompetisi Debat dan Pidato Bahasa Inggris Dalam Rangka Asian English Olympic 2019

Dalam rangka persiapan menghadapi Asian English Olympic 2019, Universitas Bhayangkara Jakarta Raya mengadakan kompetisi debat bahasa Inggris yang diikuti oleh dari enam tim dari masing-masing Fakultas di Ubhara Jaya. Fakultas Ekonomi mengirimkan satu tim debat yang akhirnya berhasil memenangkan lomba debat bahasa Inggris sebagai juara pertama. Adapun peserta yang lolos pada debat bahasa Inggris kali ini akan menjadi perwakilan pada Kompetisi Debat dan Pidato Bahasa Inggris tingakat Asia yang diselenggarakan di kampus Bina Nusantara Jakarta

Sosialisasi Student Exchange

Untuk mendukung kerja sama pendidikan dengan Universitas diluar negeri, Universitas Bhayangkara Jakarta melaksanakan sosialisasi pertukaran pelajar (Student Exchange) pada tanggal 20 Desember 2018 di Aula Serbaguna FE-UBJ. Acara ini terselenggara atas kolaborasi mutualistik antara Ubhara Jaya (Universitas Bhayangkara Jakarta Raya) dan Ubhara Surya (Universitas Bhayangkara Surabaya).

PKKMB Semester Ganjil 2018/2019

Pengenalan Kehidupan Kampus Kepada Mahasiswa Baru Semester Ganjil 2018/2019

Fakultas Ekonomi – Universitas Bhayangkara Jakarta Raya

Bekasi, 24 Agustus 2018

Kegiatan Shopee

Kegiatan Shopee kali ini mengambali tema “Entrepneurship Generasi Berkreasi”. Kegiatan ini dimaksudkan untuk menumbuhkan jiwa kewirausahaan di kalangan mahasiswa Fakultas Ekonomi.

Yudisium FE Semester Genap 2017/2018

Yudisium Fakultas Ekonomi

Universitas Bhayangkara Jakarta Raya

Semester Genap 2017/2018

Kampus II Auditorium Ubhara Jaya, 17 Agustus 2018

Menjadi Sarjana Ekonomi S1 dan S2 Universitas Bhayangkara Jakarta Raya yang Berperilaku Baik danMampu Bersaing di Era Industri 4.0

 

Rapat Dosen FE Ganjil 2018/2019

Rapat Dosen

Fakultas Ekonomi – Universitas Bhayangkara Jakarta Raya

“Meningkatkan Kinerja Tri Dharma Untuk Dapat Bersaing di Era Industri 4.0”

Bekasi, 16 Agustus 2018

Rapat Dosen Tetap merupakan kegiatan rutin yang dilakukan oleh fakultas di setiap pergantian semester, rapat dosen ini dilaksanakan pada hari/tanggal, kamis, 16 agustus 2018 yang dihadiri baik dosen tetap maupun tidak tetap dan struktural fakultas ekonomi. pembahasan dan tema berkaitan dengan evaluasi kinerja dosen di setiap semester.

“”””””
“”””””
“”””””
“”””””

Rapat Persiapan Dosen PA

Perwalian mahasiswa merupakan salah satu proses dalam kegiatan pembelajaran di kampus. Perwalian mahasiswa perlu dipersiapkan sebelum proses pengisian rencana studi mahasiswa. Oleh karena itu, Fakultas Ekonomi selalu mempersiapkan semua hal yang menunjang pelaksanaan perwalian mahasiswa.

 


 

 

Workshop Metodologi Penelitian

Gambar: Suasana Workshop Metodologi

Penelitian merupakan suatu penyelidikan yang sistematis untuk meningkatkan sejumlah pengetahuan juga merupakan usaha yang sistematis dan teroganisir untuk menyelidiki masalah tertentu yang memerlukan jawaban. Dan metode Ilmiah adalah prosedur atau cara tertentu yang digunakan untuk memperoleh pengetahuan yang disebut ilmu. Read more “Workshop Metodologi Penelitian”