YUDISIUM FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS BHAYANGKARA JAKARTA RAYA SEMESTER GENAP 2023-2024
GUEST LECTURE FEB DAN UiTM
Dalam acara ini, kami dengan bangga menyajikan guest lecture yang akan dibawakan oleh Dekan FEB Prof. Dr. Istianingsih, SE.,Ak.,MM dan Oswald Timothy Edward dari Universiti Teknologi MARA, Cawangan Johor yang dilaksanakan pada tanggal 16 Maret 2024 bertempat di Gedung. M.Yasin Lantai 4 Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Bhayangkara Jakarta Raya.
Acara ini dengan membawakan tema yaitu “Green Entrepreneurship and Environmental Sustainability Initiatives in Malaysia – An Exploration of Sustainable Business in the Malaysian Context“.
Read more “GUEST LECTURE FEB DAN UiTM”YUDISIUM SEMESTER GANJIL TAHUN AKADEMIK 2023-2024 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS BHAYANGKARA JAKARTA RAYA
WISUDA KE-28 TAHUN AKADEMIK 2022-2023 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS BHAYANGKARA JAKARTA RAYA
YUDISIUM SEMESTER GENAP 2022/2023 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS BHAYANGKARA JAKARTA RAYA
PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT LUAR NEGERI UNIVERSITAS BHAYANGKARA JAKARTA RAYA BERSAMA DENGAN KONSULAT JENDERAL REPUBLIK INDONESIA
Acara Kegiatan Implementasi Insersi Pajak Dalam Mata Kuliah Wajib Umum Pendidikan Pancasila Ubhara Jaya 30 Mei 2023
Kegiatan Pengabdian Masyarakat Fakultas Ekonomi dan Bisnis
KEGIATAN STUDENT PRENEUR FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS
Berikut suasana kegiatan acara kegiatan “STUDENT PRENEUR” yang diselenggarakan oleh Fakultas Ekonomi dan Bisnis pada tgl 20 Januari 2023 yang juga diikuti oleh mahasiswa/i dari Fakultas Ekonomi dan Bisnis. Adapun beberapa rangkaian acara yaitu pembukaan yang dibawa oleh Ibu Dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Dr. Dewi Puspaningtyas Faeni, MBA. kemudian dilanjutkan dengan acara menyantap beberapa makanan yang sudah disediakan oleh mahasiswa/i FEB dan yang terakhir foto bersama dan dilanjutkan dengan doa penutup. Kegiatan ini bertujuan untuk mengembangkan ataupun mendorong kemampuan mahasiswa untuk belajar caranya menjadi wirasuaha supaya setelah lulus nanti mahasiswa mempunyai bekal sehingga bisa melanjutkan kewirausahaan yang sudah di praktekan sewaktu kuliah.